Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

"Berpihak pada rakyat.." dialog dengan S.Sudjojono


Bayi Rakyat, Lukisan Realis Herri Soedjarwanto
"Bayi Rakyat" (1981-83) oil/canvas, 90 x 120cm,
 karya: Herri Soedjarwanto.
Untuk berita terbaru tentang "Bayi Rakyat" 

Sekitar tahun 80an, di Bali, pada suatu kesempatan saya bertemu dengan S.Soedjojono (Bapak Seni lukis Modern Indonesia) untuk menunjukkan karya-karya saya. Setelah mengamati sejenak , spontan Soedjojono berkomentar penuh makna:

"Kamu ini lho… hidup dan tinggal di Bali… tapi kok tidak melukis obyek Bali.. seperti pelukis lainnya ,..misalnya gadis Bali, tari Bali, Odalan.. dsb..??”.
“Lho ..pak..ini saya juga melukis obyek Bali…kok... Tapi memang bukan dari sisi Realita Turisme Bali, melainkan dari sisi Realita Kehidupan Sehari-hari Rakyat Jelata di Bali…!. “ bantah saya, yang langsung disambut tawa lepas pak Sudjojono..

Lukisan Wajah untuk Istana negeri jiran ( Mei-2014 )

Lukisan potret wajah Istana Malaysia, Herri Soedjarwanto











"Lukisan Wajah .... " ( Mei - 2014 ), karya Herri Soedjarwanto 
dikoleksi / dipajang di Istana Kerajaan Negeri Kedah Malaysia